Cara Membuat Bakso

Cara Membuat Bakso : Halo temans, pernah dengar isu ditempat kalian ngga sih kalau ada beredar di beberapa tempat, bakso yang dibuat dari bahan daging (maaf) Tik*s? hmm... kalau di tempat saya pernah tuh. jadi asli 100% hilang niat dan selera untuk makan bakso diluar. padahal pengen dan suka makan bakso. makanya butuh keahlian dan pengen tahu cara membuat bakso. supaya nanti kalau sudah tahu cara membuat bakso dan sudah kuasai resep untuk membuat bakso, bisa buat bakso sendiri dirumah. he..he

Untuk teman-teman yang ingin berdagang bakso juga tips cara membuat bakso yang akan kita bahas kali ini di artikel cara membuat bakso ini akan bermanfaat juga. atau untuk ibu-ibu rumah tangga yang mau buatin bakso untuk keluarga, untuk suami, untuk arisan atau membuat bakso untuk keperluan lainnya.

Ok, adapun tips trik cara membuat bakso. step-step atau langkah-langkah dalam pembuatan bakso adalah seperti rangkaian berikut ini :

Pertama Memotong Daging

Kedua, Proses penggilingan daging dengan alat penggiling daging

Ketiga, proses menghaluskan daging hasil gilingan, dan dalam tahap ini langsung dilakukan pencampuran dengan bahan pembantu dan bumbu, pencampuran dengan tepung tapioka dan resep-resep membuat bakso yang dirasa cocok.

keempat, proses membentuk pola bakso. misalnya bakso berbentuk bulan dan bentuk lainnya yang diinginkan.

kelima, dah tahap yang terakhir adalah merebut daging yang sudah digiling, dihaluskan dan dicampur bumbu bakso sebelumnya.

Kemudian yang perlu diingat adalah, dalam tahap merebus, agar permukaan bakso yang dihasilkan tidak keriput dan tidak pecah akibat perubahan suhu yang terlalu cepat, gilingan daging (calon bakso) nya direbus dalam dua tahapan.

Itu aja tips trik Cara Membuat Bakso nya. simpel kan?

Oh iya, selain Cara Membuat Bakso, kita juga perlu tahu bahan apa saja atau daging apa saja yang dapat dijadikan sebagai bahan untuk membuat bakso? dalam membuat bakso, yang lazim digunakan sih adalah bakso daging sapi, bakso daging ayam, bakso udang, bakso Ikan, dan lainnya yang kira-kira cocok dan bisa berhasil dibuat bakso.

Oke, selamat mencoba tips Cara Membuat Bakso nya ya :). semoga pembahasan dan tutorial Cara Membuat Bakso ini bermanfaat untuk teman-teman dalam usaha membuat bakso sendiri :)
Terimakasih
CaraCiri

Cara Membuat Bakso Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Posting Komentar

Hanya komentar untuk berbagi, Jangan Untuk SPAM. Ok :)